Minggu, 13 Januari 2019

STRATEGI BIMBINGAN DAN PELATIHAN PROFESIONAL DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PROFESI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TINGKAT MENENGAH DI KABUPATEN SUKABUMI

iahidarya | 11.49 |

STRATEGI BIMBINGAN DAN PELATIHAN PROFESIONAL DALAM  MENINGKATKAN KUALITAS PROFESI  GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TINGKAT MENENGAH  DI KABUPATEN SUKABUMI
Ia Hidarya
Pengawas PAI SMA/SMK Kabupaten Sukabumi


ABSTRAK
Kegiatan Pembimbingan dan pelatihan  profesional guru merupakan tugas pengawas sekolah berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi dan Birokrasi  (PermenpanRB) nomor 21 tahun 2010 yang telah di revisi denga Permenpan RB nomor 14 Tahun 2016 Tentang jabatan Fugsional Penagawas Sekolah.
SELANJUTNYA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar